Resep Brownis (Kue Ulang Tahun)




Bahan Brownis :
250 grm terigu.
50 grm DCC (lelehkn dengan cara di tim)
200 grm gula halus
200 cc minyak goreng.
200 ml air kopi tnpa ampas
2 butir telur.
1 sdt garam
1 sdt soda kue

CaraMembuat Brownis :
Ayak terigu,gula halus,soda kue & garam,aduk rata.
Di wadah lain campur minyak & telor.asal tercampur rata.
Tambahkan ke dalam adonan kering yang di ayak tadi.
Aduk rata lalu masukkan air kopi.
Aduk lagi sampai benar" tercampur semua bahan.
Lalu tuang ke dalam loyang yang sudah di olesi minyak/ margarin yang di taburi terigu.
Lalu kukus hingga matang.

Untuk butter nya saya pake..
Mentega putih
SKM putih
Gula halus.
Aduk mnggunakn garfu

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال