CARA MEMBUAT BUTTER CREAM SEDERHANA

Resep Butter Cream Sederhana Lembut Asli Enak. Butter Cream adalah adonan dasar mentega dan gula halus bertekstur lembut dan rasa yang manis dan enak digunakan untuk bahan olesan maupun hiasan kue agar penampilannya lebih cantik, unik dan menarik dengan style dekorasi cake (cake decorating), seperti untuk, cake hias, cup cake, rainbow cake, donat, resep ombre cake, resep rainbow cake, Red Velvet dan cake lainnya. Paling sering kita lihat pada Resep Kue Ulang tahun dengan warna-warni dan karakter dengan teknik frosting ataupun siram praktis.

Foto Buttercream Enak
Gambar Butter Cream Serbaguna

Pada umumnya buttercream spesial terbuat dari bahan dasar mentega tawar, namun karena persediaan di rumah sedang habis, maka untuk video recipe kali ini dibuat dengan mentega biasa. Masing-masing Master chef dan ahli kue memiliki ciri khas dalam membuat butter cream sebagai hiasan cake, seperti, ncc cupcake, ricke cake, chef juna cake, dll. Di tangan para ahli membuatnya sangat mudah dan praktis malah bisa dibuat dengan putih telur.

Baca Juga Artikel Menarik : Resep Donat Kentang

Buttercream istimewa biasanya dibuat secara khusus dengan berbagai aneka rasa olahan, seperti keju (cheese), Coklat (chocolate), moka (mocha), stroberi (strawberry), lemon, dll. Untuk warna bisa menambahkan pewarna makanan alami khusus. Berikut kita baca dan praktekan di rumah sendiri resep lengkap dengan bahan butter cream dibawah ini.

RESEP BUTTERCREAM


BAHAN :
  • 225 gr mentega tawar
  • 75 gr gula bubuk
  • 1,5 sdm susu kental manis
Baca Juga Artikel Menarik : Resep Donat Jco

CARA MEMBUAT BUTTER CREAM :
  1. Kocok mentega sampai lembut.
  2. Tambahkan gula bubuk sesuai dengan selera, sambil Anda ayak agar kotoran yang ada pada gula tersaring.
  3. Tambahkan susu kental manis.
  4. Siap digunakan.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال